MONOGRAF OBESITAS SEBAGAI FAKTOR RISIKO PENYAKIT

Monograf ini disusun sebagai upaya untuk memberikan pemahaman yang lebih komprehensif mengenai obesitas, tidak hanya sebagai kondisi medis, tetapi juga sebagai faktor risiko utama bagi berbagai penyakit kronis yang berdampak luas pada kesehatan masyarakat. Monograf ini menyajikan berbagai aspek penting terkait obesitas, mulai dari definisi, klasifikasi, epidemiologi, hingga mekanisme patofisiologi serta hubungannya dengan penyakit seperti diabetes melitus tipe 2, hipertensi, penyakit jantung, dan gangguan metabolik lainnya. Diharapkan, karya ini dapat menjadi referensi yang bermanfaat bagi mahasiswa, tenaga kesehatan, akademisi, maupun pihak lain yang berkepentingan dalam bidang kesehatan masyarakat dan ilmu kedokteran.

Penulis :

Dr. Iche Andriyani Liberty, SKM., M.Kes

Ns. Prihatini Dini Novitasari, S.Kep., M.K.M

Pariyana, SKM.,M.Kes

Nadila Nurafina Kurnia Sari

Universitas Sriwijaya 2025

Kampus Unsri Palembang

Jalan Srijaya Negara, Bukit Besar Palembang 30139

Telp. 0711-360969

email : unsri.press@yahoo.com, penerbitunsri@gmail.com

website : www.unsri.unsripress.ac.id

Telp. 0711-360969

email : unsri.press@yahoo.com, penerbitunsri@gmail.com

website : www.unsri.unsripress.ac.id

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

12 + 4 =